JUARA,SANTIA AZILA HARUMKAN NAMA MALDAMAS DI LOMBA LARI TINGKAT SANTRI KABUPATEN LOTIM(HOARNAS)

 

*ikapradaNews*

Danger (20/09/22 )

Santai azila, siswi MA Al-Ijtihad Al-Mahsuni Danger, Masbagik Kabupaten Lombok Timur berhasil menjadi juara 2 lomba lari 2000 meter tingkat santri se lombok timur yang di adakan di gor lalu muslihin porda selong. 



Guru MA Al-Ijtihad Danger, Abdul Mufahir menjelaskan tentang siswi nya yang satu ini akrab di panggil zila


“Tidak menyangka zila bisa menjadi juara 2 Dari sekian banyak peserta dari siswa - siswi se lombok timur. "

Bahkan ia mengatakan tidak berharap bisa mendapat kan juara di karenakan melihat siswinya yang jarang berlatih, Akan tetapi dengan izin allah swt kedua siswa kami ada yang juara 1 tingkakt putra dan juara 2 putri. 

Ini yang sangat kami banggakan kepada semua siswa yang berprestasi bahkan ada nilai kebanggan tersendiri bagi kami selaku guru. ( ungkapnya ). 






“zila sendiri mengatakan kepada awak media ikaprada. News

" Yang paling saya ingat adalah satu pesan ibu dan bapak saya berikan yang terbaik untuk orang-orang yang kamu cintai

Dan pesan guru saya " Berusahalah maka hasilnya akan kamu rasakan , ungkapnya. 


MA Al-Ijtihad sendiri terus mencetak siswa-siswi berprestasi di ajang atletik terutama lari. Atletik sudah menjadi salah satu Ekstrakulikuler untuk siswa-siswi yang ingin berkembang dan menjadi Atlet. Selain Atletik, Ekstrakulikuler di MA Al-Ijtihad banyak ekstra lainnya di antaranya pramuka,Boxer bahkan sepak bola tidak kalah ketinggalan. 


Selain itu juga, Abdul mufahir mengatakan sungguh sangat terharu dan sedih melihat perjuangan anak - anak kami demi membawa nama baik sekolah dan menjadi kebanggaan tersendiri apalagi sebentar lagi kami akan mengirim beberapa siswa-siswi kami untuk ikut di ajang pramuka Tinggat nasiaonal yang di adakan di banten pada bulan Desember yang akan datang , ungkapnya.(One / ikaprada)

Ulasan

Catatan popular daripada blog ini

RUTINITAS LATIHAN PRAMUKA PANGKALAN MI, MTs Al-ijtihad almahsuni Danger

SEMAKIN SOLID DAN EKSIS,PENGAKRABAN ANGGOTA IKAPRADA DILAKUKAN DI BUKIT KUKUS PRINGGASELA

BORONG 7 JUARA SEKALIGUS,PONPES AL-IJTIHAD MENJADI JUARA UMUMDI EVENT PEKAN OLAHRAGA DAN SENI ANTAR PESANTREN DAERAH (POSPEDA) 2022